3 Orang Dosen Prodi Teknik Informatika lolos tes Sertifikasi Dosen gelombang 1 tahun 2015
Pimpinan dan staff Civitas Akademika Teknik Informatika mengucapkan Selamat atas kelulusan sertifikasi dosen gelombang 1 tahun 2015 an Yessi Mulyani, S.T., M.T., Ing. Hery Dian Septama, S.T., Gigih Forda Nama, S.T., M.T.I. , semoga PSTI semakin berjaya, hingga saat ini tercatat sudah 83 % dosen PSTI yang telah tersertifikasi,